Friday, February 28, 2014

Cara Simple Root, Install CWM, Internetan GSM (Andromax)

Buat kalian yang bingung cara Root atau Install CWM untuk semua device Andromax, gak usah bingung deh.. Karena disini saya kasih caranya dan pastinya mudah digunakan, di Aplikasi yang satu ini bukan hanya untuk Root atau Install CWM melainkan bisa untuk internetan menggunakan GSM..

Langsung saja lah
Bahannya cuma satu..
Andromax Tools buatan Mahesa inc.
Download DISINI
Kalau sudah didownload... Install (pasang) dan buka aplikasinya.
Untuk Root dan Install CWM, klik ROOT/CWM.
Di ROOT MENU pilih yang Root device.. Lalu klik Download
Di CWM MENU pilih yang Install CWM Recovery.. Lalu klik Install
.
Mudah kan...?
Kalau untuk internetan pake GSM..
Klik SIM, kemudian pilih Switch SIM..
Nah nanti muncul CDMA/GSM.. yang CDMA centangnya dihapus saja lalu klik OK..
.
Gampang kan...?
Screenshot nya ada dibawah.
Semoga bermanfaat

1 comment:

  1. sorry gan mau tanya.. hp ane andromax c1 pas di pake mati memang c dalam keadaan lowbet tapi pas di cas hanya ada gambar batrrey dan petir didalam battreynya.. sya pikir battreynya habis total nah sya cas lah pake casan desktop(casan yg lepas battrey) dan di cas sampai full tapi tetap saja tampilanya seperti itu.. tolong pencerahannya y gan.. trims

    ReplyDelete

PERHATIAN !!!

1. Berkomentarlah dengan Sopan
2. Dilarang Merendahkan komentar Orang Lain
3. Bagi yang ingin berlangganan komentar, Silahkan klik
Subscribe by email yang ada dibawah kolom komentar
4. Bagi yang ingin CopyPaste artikel ini, Silahkan kirim email ke zjunekz@gmail.com

..Terima kasih Anda telah mengunjungi..

Artikel Terkait :